Pasalnya, kacang tanah ini kaya akan mangan yang membantu menyerap kalsium serta lemak hingga mengatur tingkat gula darah.
Rutin mengkonsumsi kacang tanah ini juga disebut bisa membantu mengurangi depresi dan memperbaiki mood.
Tak sampai disitu, kacang tanah ini juga mengandung tryptophan.
Zat inilah yang membabntu melepaskan zat kimi khusus untuk mengurangi tanda-tanda depresi.