Studi pun mengaitkan diet protein tinggi dengan lingkar pinggang yang lebih kecil.
Studi itu dipublikasikan di Pubmed pada 2015.
7. Kurangi konsumsi karbohidrat
Penelitian terbaru menunjukkan kalau beberapa orang dengan terlalu banyak lemak perut ini dapat mengambil manfaat dari pengurangan asupan karbohidrat mereka.
Sebuah studi yang dilakukan selama 15 minggu yang meilbatkan 50 orang dewasa paruh baya dengan kelebihan berat badan atau obesitan menemukan akalu mereka yang diberi dietrendah karbohidrat, tinggi lemak, dan dibatasi energi yang menyediakan 5 persen kalori dari karbohidrat kehilangan yang lebih banyak lemak perut.
Termasuk lemak visceral dibandingkan mereka yang mengikuti diet rendah lemak.
Studi ini pun dipublikasikan di NCBI pada 2021.