Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Ibu Harus Tahu, Ternyata Begini Cara Mengatasi Anak Kecil yang Memiliki Kebiasaan Menghisap Jempol

Adrie Saputra - Jumat, 06 Agustus 2021 | 08:33
Penyebab dan cara mengatasi kebiasaan mengisap jempol
iStock

Penyebab dan cara mengatasi kebiasaan mengisap jempol

Suar.iD - Banyak anak memiliki kebiasaaan menghisap jari terutama jempol.

Kebiasaan mengisap jempol ternyata memang sudah dilakukan oleh anak sejak mereka masih berada di dalam kandungan.

Melansir dari Nakita.ID, mengisap jempol merupakan kegiatan yang dianggap memberikan keamanan dan kenyamanan.

Baca Juga: Akhirnya Satu Indonesia Tahu Rahasianya, Ternyata Begini Cara Mengatasi Ingatan yang Kurang Tajam: Lakukan 4 Hal Ini

MenurutNew York University Child Study Center, terdapat tiga seperempat bayi mengisap jempol selama 1 tahun pertama kehidupan mereka.

Terkait kebiasaan mengisap jempol atau memasukan jari pada Si Kecil, menurut psikolog Roslina Verauli, M.Psi, Psi., kebiasaan itu akan berkembang sejak usia bayi 4 bulan.

Baca Juga: Stres Usai PPKM Diperpanjang Lagi, Dinar Candy Pun Sampai Nekat Protes Cuma Pakai Bikini di Pinggir Jalan, Ternyata Begini Cara Mengatasi Stres Akibat PPKM Darurat, Cukup Lakukan 7 Hal ini Dijamin Bikin Happy!

"Hal itu pertanda ia siap menerima makanan pendamping ASI."

"Pada beberapa anak perilaku ini bertahan terus," kata Vera saat ditanya oleh seorang ibu melalui akun instagram pribadinya.

Meski kebiasaan mengisap jempol merupakan hal umum, tapi jika kebiasaan tersebut berlanjut terus-menerus, bisa menyebabkan masalah kesehatan gigi.

Selain itu, bisa juga membuat anak lebih rentan mengalami kulit kering, pecah-pecah dan merah, serta keluhan pada ludah yang sering kontak dengan kulit.

Maka dari itu, secara perlahan Anda harus bisa menghentikan kebiasaan mengisap jempol pada anak.

Source :Instagram Nakita

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x