Follow Us

Sering Dijadikan Campuran Makanan, Rupanya Gula Aren Tak Boleh Dikonsumi Terlalu Sering, Bisa Sebabkan Penyakit Mematikan ini!

Aditya Eriza Fahmi - Kamis, 23 April 2020 | 10:00
Sering Dijadikan Campuran Makanan, Rupanya Gula Aren Tak Boleh Dikonsumi Terlalu Sering, Bisa Sebabkan Penyakit Mematikan ini!
Yunaidi Joepoet

Sering Dijadikan Campuran Makanan, Rupanya Gula Aren Tak Boleh Dikonsumi Terlalu Sering, Bisa Sebabkan Penyakit Mematikan ini!

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah bahaya gula aren untuk kesehatan jika dikonsumsi secara berlebihan.

1. Kenaikan kadar gula darah

Mengecek kadar gula darah
Pixabay

Mengecek kadar gula darah

Meski dipercaya mempunyai indeks glikemik yang rendah, gula aren jika dikonsumsi secara berlebihan tetap bisa menaikkan kadar gula darah.

Hal ini bisa mengganggu kesehatan untuk penderita diabetes tipe 2 yang harus menjaga gula darah agar tetap stabil.

Baca Juga: Nekat Kawin Muda setelah Taaruf Singkat hingga Jadi Janda Kembang, Artis Cantik Ini Beberkan Fakta Hampir Dipoligami Mantan Suami

2. Kenaikan berat badan

Ilustrasi berat badan
www.freepik.com

Ilustrasi berat badan

Meskipun disebut lebih aman dari gula pasir biasa, orang yang sedang melakukan diet harus waspada dengan konsumsi gula aren yang berlebihan.

Gula aren tetap mengandung kalori yang cukup tinggi sehingga jika dikonsumsi secara berlebihan bisa menyebabkan berat badan naik.

Baca Juga: Namanya Sempat Dikenal Masyarakat, 8 Artis ini Pilih Jadi PNS dan Tinggalkan Dunia Hiburan, Kini Ada yang Sudah Memiliki Jabatan Tingga Hingga Tetap Awet Muda!

3. Berisiko menyebabkan penyakit jantung

Editor : Suar

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular