Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Anak-Anak WNI Eks ISIS akan Segera Dipulangkan, Masyarakat Dihimbau untuk Menerima Keberadaan Mereka, Mahfud MD: Kebijakannya Sudah Resmi

Rina Wahyuhidayati - Minggu, 01 Maret 2020 | 09:00
WNI eks ISIS di kamp pengungsi Al-Hol, Suriah Timur.
BBC

WNI eks ISIS di kamp pengungsi Al-Hol, Suriah Timur.

Mahfud mengatakan, upaya pemblokiran paspor itu berlaku untuk WNI yang masuk kategori dewasa.

Dengan pemblokiran itu, maka WNI tersebut tidak bisa masuk lagi ke wilayah Indonesia.

Sementara itu, Menkumham Yasonna Laoly mengatakan, ada sekitar 1.276 WNI eks anggota ISIS yang berada di Suriah dan sekitarnya.

Yasonna mengatakan, hanya 297 dari mereka yang masih memiliki paspor dan data lengkap.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Istana Minta Masyarakat Terima Kepulangan Anak-anak WNI Eks ISIS"

Source :Kompas.com

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x