Rambut hitamnya yang hanya sebatas dada pun digerai dengan cantiknya.
Nathania juga menampilkan senyum manisnya pada foto ini.
Jajal Jadi Buruh Tani
Anak kedua Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) dan Veronica Tan, Nathania Purnama, menceritakan pengalamannya saat pergi ke Puncak, Jawa Barat.
Bermula ketikaia menerima undangan untuk melihat kebun para petani di sana.
Nathania bahkan mencoba langsung bagaimana rasanya panen.
Ia ikut layaknya buruh tani untuk memanen sejumlah bunga dan sayur.
Dari pengalamannya itu, ia memetik hikmah dan dibuat iba dengan nasib para petani.