Pasukan TNI mencopot baliho Habib Rizieq.
Aziz pun mengimbau TNI saat ini lebih baik membantu negara yang kesulitan mengurusi Organisasi Papua Merdeka (OPM) yang tidak tuntas sejak dulu hingga kini.
Wakil Sekretaris Umum FPI, Aziz Yanuar
"Sayang juga, pasukan-pasukan super elit."
"Prajurit yang dibentuk untuk menjadi prajurit elit itu mahal investasinya."
"Sayang kalau digunakan untuk menakut-nakuti rakyat dan bubarin FPI yang banyak kontribusi untuk kemanusiaan dan umat," ujar Aziz.
(Tribunnews)