Follow Us

Geram Jokowi Malah Naikkan Iuran BPJS di Tengah Pendemi Corona, Refly Harun: Mungkin Uang sudah Berlari Kemana-mana

Ervananto Ekadilla - Minggu, 17 Mei 2020 | 18:30
Refly Harun kritisi kebijakan Jokowi yang menaikkan iuran BPJS Kesehatan di tengah pandemi covid-19.
Tribunnews

Refly Harun kritisi kebijakan Jokowi yang menaikkan iuran BPJS Kesehatan di tengah pandemi covid-19.

Oleh karenanya, Refly Harun berharap semua anggaran negara untuk saat ini bisa difokuskan untuk penanganan Virus Corona.

Tangkap layar Youtube Refly Harun

Baca Juga: Aduh-aduh, Di Tengah Kondisi Seperti Ini Kok Presiden Jokowi Kembali Menaikkan Iuran BPJS Kesehatan Sih? Ini Rinciannya

Menurutnya, dalam kondisi seperti ini, masalah kesehatan menjadi nomor satu dan harus didahulukan.

"Namun sebenarnya di tengah Covid-19 ini harusnya proyek-proyek mercusuar itu dihentikan terlebih dahulu," ungkap Refly Harun.

"Kita konsentrasi bagaimana melindungi masyarakat dari Covid-19 termasuk juga bagaimana memberikan jaminan kesehatan ketika mereka kemudian sakit termasuk sakit dari akibat Covid-19," pungkasnya.

(TribunWow.com/Brigitta Winasis/Elfan)

Source : Tribun Wow, Youtube

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest