Follow Us

Geram saat Ditanya Kebijakan Covid-19, Donald Trump Melontarkan Kata-kata Bernada Rasis kepada Reporter Berdarah China, Langsung Dibanjiri Kecaman Dunia Internasional!

Ervananto Ekadilla - Rabu, 13 Mei 2020 | 13:15
Donald Trump melontarkan kata-kata berbau rasis kepada seorang Reporter berdarah China.
Tangkap layar CNN

Donald Trump melontarkan kata-kata berbau rasis kepada seorang Reporter berdarah China.

Setelah itu, banyak publik yang simpati dengan perilaku rasis yang diterima Jiang.

Tidak lama kemudian, beredar tagar #StandWithWeijiaJiang yang menjadi tren di Twitter.

Twitter Michael Fraser

Baca Juga: Sungguh Tak Lazim, Pria Ini Memutuskan untuk Menyembah Donald Trump sebagai Dewanya, Alasannya Bikin Geleng-geleng Kepala: Keluarga dan Penduduk Desa Menyebutku Gila

"Saya #StandWith WeijiaJiang melawan kemarahan rasis Trump," tweet aktor Star Trek dan aktivis Asia-Amerika terkemuka George Takei.

Bukan sekali dua kali Trump bersitegang dengan para pers Gedung Putih.

Bahkan presiden tidak pernah sungkan menampakkan kekesalannya meski di depan kamera.

Lebih dari 80.000 orang telah meninggal di AS karena virus corona.

Baca Juga: Bukan cuma Jokowi, Donald Trump Ternyata juga Tidak Ingin Mantan Simpatisan ISIS Balik ke Negara Asalnya

Menurut data dari Johns Hopkins University, negara ini telah melaporkan lebih dari 1,3 juta kasus infeksi.

Angka penularan virus corona di AS ini merupakan yang tertinggi di dunia.

Source : Twitter, CNN, Al Jazeera, Tribunnews

Editor : Suar

Baca Lainnya

PROMOTED CONTENT

Latest