Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sang Suami telah Meninggal Dunia, kini Indri Berjuang Keras Menjadi Tulang Punggung Keluarga sebagai Driver Ojol, Namun Pandemi Corona Semakin Membuat Runyam Situasi yang ada

Ervananto Ekadilla - Sabtu, 11 April 2020 | 17:00
Kisah Indri, driver ojol wanita yang berjuang menjadi kepala keluarga di tengah pandemi covid-19.
Tribun Jakarta

Kisah Indri, driver ojol wanita yang berjuang menjadi kepala keluarga di tengah pandemi covid-19.

Ia juga terpaksa harus meminjam uang dari pinjaman online untuk mencukupi kebutuhan hidupnya.

Baca Juga: Bikin Terharu, Sudah Ditipu Habis-habisan Ditinggal Kabur Penumpang Tanpa Diberi Ongkos, Begini Pesan Driver Ojol Ini untuk Pelaku: Saya Justru Kasihan

"Saya pinjam Rp 600 ribu tapi total pembayarannya jadi Rp 750 ribu tapi sekarang telat 4 hari jadi Rp 729 ribu," katanya.

Sudah tiga hari tidur Indri tak bisa lelap karena memikirkan cicilan motor dan pinjaman online.

"Takut bunganya makin besar," ujarnya.

Baca Juga: Masih Ingat Driver Ojol yang Ditipu Penumpangnya saat Antar dari Purwokerto ke Solo? Banyak Orang Kini telah Berestafet untuk Menolongnya

Terpaksa "Ngalong"

Istilah ngalong, dalam dunia ojek online berarti mencari pesanan hingga dini hari.

Indri mengambil pilihan itu agar bisa melunasi utang-utangnya.

"Terpaksa (harus ngalong), karena saya belum pernah nunggak bayar cicilan baru kali ini bawaannya takut," katanya.

Baca Juga: Cuma Ditinggali Sandal Jepit, Kakek Driver Ojol Ini Kena Tipu Antar Penumpang Sejauh 230 Km: Tawaran Rp 700 Ribu Deal, Saya Antar

Rekan-rekannya berulang kali mengingatkannya agar jangan keluar mencari pesanan saat malam hari.

Source :Tribun Jakarta

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x