Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Cemas Anak Terlalu Lengket dengan Gadget? Simak 3 Tips Mudah untuk Menangani Anak yang Kecanduan Gawai!

Rina Wahyuhidayati - Rabu, 04 Maret 2020 | 21:00
Ilustrasi anak main gadget.
Freepik

Ilustrasi anak main gadget.

Suar.ID -Semakin maju teknologi, semakin luas pula jangkuannya bahkan sampai anak-anak pun sudah paham dengan kecanggihan alat-alat modern.

Anak-anak sering kali lebih tertarik dengan teknologi berbentuk gadget yang kadang sampai taraf kecanduan.

Tentunya ini sering membuat para orangtua khawatir.

Ada tiga cara untuk menangani anak yang kecanduan bermain gawai atau ponsel.

Baca Juga: Sering Dipakai Main TikTok dan Selfie Terus Menerus, Ponsel Wanita ini Langsung Dibanting Bosnya Hingga Hancur: Ketika Waktu Kerja, Saya Berharap Kamu Kerja, Bukan ini!

Psikiater anak dan remaja RSUD Dr Soetomo Surabaya, dr Yunias Setiawati SpKJ(K) menyampaikan banyak orang tua yang memeriksakan anaknya kepada psikiater karena gangguan belajar.

“Setelah diselidiki, ternyata penyebabnya adalah kecanduan gagdet atau gawai.”

“Dalam enam bulan terakhir, ada peningkatan pasien anak di RSUD Dr Soetomo karena kondisi tersebut.”

“Dalam satu hari ada dua sampai tiga anak,” kata Yunias kepada SURYAMALANG.COM, Rabu (8/1/2020).

Baca Juga: Gara-gara Main Ponsel Sambil Mengisi Daya Saat Badai Petir, Wanita Ini Alami Kejadian Tak Terduga hingga Bikin Heboh Tetangga

Mayoritas anak-anak itu masih duduk di bangku sekolah dasar, yakni antara usia lima sampai enam tahun.

Ada juga remaja awal yang berusia 13 sampai 15 tahun.

Source : suryamalang

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x