Follow Us

Kisah Memilukan Seorang Pria di Kediri Jadi Gelandangan Usai Diusir Istri Kedua dan Ditolak Keluarga, Beginilah Nasib Tragisnya Bermula

Khaerunisa - Rabu, 05 Februari 2020 | 19:30
(ilustrasi) Gelandangan
Freepik

(ilustrasi) Gelandangan

Suar.ID - Di usia yang tak lagi terbilang muda, pria ini harus mengalami peristiwa pahit dalam hidupnya.

Melansir dari Tribunnewswiki (5/2/2020), Pria berusia 55 tahun bernama Bambang Catur Widodo ini harus merasakan hidup menggelandang seorang diri.

Ia diusir oleh istri keduanya, sementara keluarga pun menolak kehadirannya.

Hal memilukan ini terjadi di Kediri.

Baca Juga: Suaranya Serak Dikira Alergi, Ternyata Nasib Buruk Dialami Gadis Muda Ini, Selama Berbulan-bulan Dia Telah Menggunakan Produk yang Belakangan Banyak Menimbulkan Masalah

Tak punya tempat tinggal maupun tujuan, Bambang akhirnya tidur di sembarang tempat, di mana pun yang bisa menjadi tempatnya berteduh.

Ia sempat tidur di area Pemakaman Banjaran, Kota Kediri.

Kemudian berpindah ke Aula Kantor Kelurahan Banjaran, Kota Kediri.

Bagaimana nasib tragis itu bisa terjadi kepada pria paruh baya ini?

Baca Juga: Sambil Emosi, Iis Dahlia Beberkan kalau Suaminya pernah Dibully Pramugari hingga Disebut dengan Panggilan tak Pantas Ini: Eh Mbak, Dia Punya Nama Ya!

Rupanya semua bermula dari ketidakberdayaannya bekerja untuk mencari nafkah.

Ya, Bambang dulunya adalah seorang sopir bus.

Editor : Khaerunisa

Baca Lainnya

Latest