Follow Us

Heboh Kerajaan Baru Bermunculan di Indonesia, Ternyata Orang Nomor Satu di Negeri Ini pun Sempat jadi Bulan-bulanan Ditipu Raja dan Ratu Fiktif

Rahma Imanina Hasfi - Kamis, 30 Januari 2020 | 08:52
Soekarno - Hatta
Dok. Kompas

Soekarno - Hatta

“Raja Idrus dan Ratu Markonah mendapat liputan media massa besar-besaran. Mereka juga sempat diterima Presiden Soekarno di Istana,” ungkap Hendri.

Soekarno saat pemotongan pita peresmian Hotel Indonesia (5/8/1962)
Dok. Hotel Indonesia

Soekarno saat pemotongan pita peresmian Hotel Indonesia (5/8/1962)

Baca Juga: Hotman Paris Dicium Emak-Emak Usai Sidang, Pengacara Kondang itu Sukses Bebaskan Kliennya dari Penjara

Keceplosan bahasa Jawa

Penampilan Ratu Markonah juga tak kalah menarik perhatian.

Markonah yang menjabat sebagai permaisuri Raja Idrus selalu memakai kaca mata hitam saat tampil di hadapan publik.

Namun, tak butuh lama, identitas asli Raja Idrus dan Ratu Markonah pun terungkap.

Media massa mulai mengulik latar belakang tamu istimewa Bung Karno itu.

Setelah ditelusuri, ternyata mereka bukan raja dan ratu dari suku Anak Dalam.

Baca Juga: Cuci Gudang di Banyak Perusahaan BUMN, Erick Thohir buat Pengakuan Mengejutkan: Mungkin Saya Cuma Menjabat Setahun, yang Goyang dan Suruh Mundur Banyak

Asal usul Ratu Markonah juga akhirnya terbongkar setelah dia secara tidak sengaja menggunakan bahasa Jawa.

Fakta yang diketahui kemudian, Idrus dan Markonah adalah warga biasa.

Source : Kompas.com

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular