Saat ini, ia hanya fokus menyelesaikan rangkaian acara sampai bisa menikahi Aurel Hermansyah.
"Semoga Lancar saja pernikahan nanti," ujar Atta Halilintar.
Stasiun TV yang Tayangkan Lamaran Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah Ditegur KPI
Rangkaian acara lamaran hingga pernikahan Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar menjadi perbincangan publik lantaran bakal disiarkan secara langsung di salah satu stasiun telvisi swasta.
Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) lantas memberikan tanggapan ihwal penayangan acara tersebut.
Mulyo Hadi Purnomo selaku wakil ketua sekaligus anggota bidang pengawasan isi siaran KPI Pusat, mengatakan akan memanggil pihak stasiun televisi guna meminta penjelasan.
Atta Halilintar resmi melamar Aurel Hermansyah, Sabtu (13/3/2021).
Tak hanya itu, KPI Pusat juga akan meminta penjelasan terkait pamflet jadwal siaran yang beredar.
"Sore baru terima flyer itu ya dari teman terkait dengan itu.
Kemudian, kami diskusi di bidang pengawasan.