Suar.ID-Banyak wanita menginginkan memiliki tubuh yang bagus.
Salah satunya adalah mempunyai payudara yang berukuranideal.
Namun ternyata, ukuran payudara terkadang bisamenjadi masalah.
Bahkan, ada yang menginginkan ukuran lebih besar hingga beberapa diantaranya rela melakukan operasi.
Hal itu semata-mata hanya demi membuat payudaranya semakin besar.
Akan tetapi hal berbeda justru dialami oleh wanita bernama Dani Mekerson (20).
Wanita ini memiliki payudara besar yang tumbuh alami dan dia merasa tersiksa.
MenyadurDaily Mirror, payudara besar justru membuat wanita ini sengsara dan ingin mengecilkannya dengan cara operasi.
Tetapi, dokter menolak permintaan operasi yang diajukan Dani.