Follow Us

Warga Nekat Mudik Di Tengah Pandemi Virus Corona, Ganjar Pranowo Pun Siapkan Plan B: Saya Kan Enggak Bisa Nolak, Apakah Mereka Mau Kita Hukum?

Aditya Eriza Fahmi - Selasa, 07 April 2020 | 19:00
Warga Nekat Mudik Di Tengah Pandemi Virus Corona, Ganjar Pranowo Pun Siapkan Plan B: Saya Kan Enggak Bisa Nolak, Apakah Mereka Mau Kita Hukum?
KOMPAS.com/RISKA FARASONALIA

Warga Nekat Mudik Di Tengah Pandemi Virus Corona, Ganjar Pranowo Pun Siapkan Plan B: Saya Kan Enggak Bisa Nolak, Apakah Mereka Mau Kita Hukum?

Menjawab hal ini Ganjar mengatakan pihaknya tak akan melarang.

"Bahwa kemudian ada yang penting sekali dia harus mudik dan kesadarannya itu terbelah karena dilema itu."

"Maka kita harus mengantisipasi kan ketentuannya memang tidak dilarang," ucap Ganjar.

Baca Juga: Niat Hati Ingin Lari Pagi, Artis Cantik Ini malah Alami Pelecehan Seksual di Komplek Rumahnya, Pelaku Sentuh Area Sensitif Ini!

Karena hal ini pemeritah pun harus melakukan rencana alternatif jika memang gelombang mudik ini tak bisa dihentikan.

Ganjar Pranowo pada saat wawancara via Video Call dengan acara Dua Arah Kompas TV pada Senin (6/4/2020).
Tangkap layar: Youtube/Kompas TV

Ganjar Pranowo pada saat wawancara via Video Call dengan acara Dua Arah Kompas TV pada Senin (6/4/2020).

"Jadi kami harus menyiapkan skenario B, plan B nya."

"Karena kita enggak bisa ketat di zona merah maka plan B nya harus kita terima," ungkapnya.

Baca Juga: Keluarga Panik! Putrinya yang Masih SD Hilang, Ternyata Dibawa oleh Bocah SMA ke Semak Belukar di Bukit Cinta di Malam Hari

Mau tak mau pemerintah pun harus menerima hal ini.

Pasalnya negara juga tak bisa begitu saja memberikan hukuman.

"Saya kan enggak bisa nolak, apakah mereka mau kita hukum? Dipenjara enggak mungkin, dibalikin enggak mungkin," sambungnya.

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest