Follow Us

Kesaksian Seorang Ibu Ini Bikin Presiden Jokowi Kelabakan, Para Menteri Terdiam Hingga Gubernur dan Kapolda Langsung Diminta Terjun

Rahma Imanina Hasfi - Minggu, 23 Februari 2020 | 13:30
Seorang ibu asal Pelalawan mencurahkan isi hatinya pada Presiden Jokowi sembari berkaca-kaca, hingga membuat para pejabat yang hadir terdiam
Kompas.com/ IDON

Seorang ibu asal Pelalawan mencurahkan isi hatinya pada Presiden Jokowi sembari berkaca-kaca, hingga membuat para pejabat yang hadir terdiam

Suar.ID - Selalu ada peristiwa menarik yang terjadi saat presiden melakukan kunjungan ke daerah-daerah.

Beberapa waktu lalu, diketahui Presiden Joko Widodo tengah melakukan kunjungan ke beberapa daerah di Indonesia.

Salah satunya adalah Riau.

Baca Juga: Obati Rindu pada Sosok Sang Kakak, Adam Sinclair Kenang Senyuman Istimewa Ashraf Sinclair, Tulis Janji Mengharukan

Ada peristiwa menarik dalam kunjungan Presiden Joko Widodo di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Syarif Kasim, Kecamatan Minas, Kabupaten Siak, Riau, Jumat (21/2/2020) lalu.

Seorang ibu asal Pelalawan mencurahkan isi hatinya pada Presiden Jokowi sembari berkaca-kaca, hingga membuat para pejabat yang hadir terdiam.

Mulai dari Menteri LHK Siti Nurbaya, Menteri PUPR Basuki Hadimuljono, Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko sampai Gubernur Riau Syamsuar dan Kapolda Riau Irjen Agung Setya Imam Effendi menyimak dengan serius, tanpa sepatah kata pun.

Baca Juga: Ustaz Ahmad Habib Tertegun saat Mandikan Jenazah Ashraf Sinclair dan Melihat Pertanda Husnul Khatimah Ini: Masya Allah

Lahan dieksekusi

Kejadian bermula saat Jokowi meminta tiga orang perwakilan kelompok penerima Surat Keterangan (SK) Perhutanan Sosial untuk maju berdialog dengannya.

Mereka adalah perwakilan dari Kabupaten Pelalawan, Kampar dan Rokan Hulu.

Seorang ibu dari Pelalawan memulai curhat dengan nada lantang dan mata berkaca-kaca.

Source : Kompas.com

Editor : Rahma Imanina Hasfi

Baca Lainnya

Latest