Follow Us

Viral di Jogja, Bak Ditunggangi oleh Makhluk Halus di Siang Bolong, Gerobak Sampah Medis Ini Berjalan Sendiri! RSUD Wonosari Berikan Penjelasannya

Ervananto Ekadilla - Kamis, 13 Februari 2020 | 12:15
Viral di Jogja, Bak Ditunggangi oleh Makhluk Halus di Siang Bolong, Gerobak Sampah Medis Ini Berjalan Sendiri! RSUD Wonosari Berikan Penjelasannya
Dok. Tribun Jogja

Sebab CCTV tersebut digunakan untuk mengawasi area internal rumah sakit.

Sumartono pun menegaskan tidak ada hal berbau mistis atau gaib dari peristiwa tersebut.

Lokasi TPS B3 RSUD Wonosari.
Tribun Jogja

Lokasi TPS B3 RSUD Wonosari.

Baca Juga: Semalaman Mendekam di Hotel Prodeo Seorang Diri Tak Ada yang Menemani, Terungkap Perlakuan Polda Metro Jaya Terhadap Lucinta Luna

Sebab gerobak yang bergerak sendiri itu bisa dijelaskan secara ilmiah.

Sementara itu, Kepala Instalasi dan Sanitasi RSUD Wonosari Priyatno Budiharto mengatakan bergerak sendirinya gerobak tersebut bisa dijelaskan secara ilmiah.

Peristiwa itu terjadi di depan TPS B3 RSUD Wonosari, dimana gerobak tersebut biasanya digunakan untuk mengangkut sampah medis.

Menurutnya, gerobak tersebut bisa bergerak sendiri lantaran roda depan gerobak memiliki mekanisme mudah bergerak dan berputar.

Baca Juga: Polisi Bocorkan Lucinta Luna adalah Seorang Pria di Paspor, Sang Manajer Ungkap Hal tak Terduga!

Kondisi itu turut didukung dengan bidang tanah depan TPS B3 yang miring ke bawah.

"Banyak kemungkinan, bisa karena angin atau terkena lemparan batu. Kebetulan itu terjadi di siang hari dan ada petugas di dalam TPS. itu bisa dilihat dari pintu kiri yang terbuka," jelas Priyatno.

Twitter PergusoID

Halaman Selanjutnya

(Tribun Jogja)

Source : Twitter, Tribun Jogja

Editor : Ervananto Ekadilla

Baca Lainnya

Latest