Follow Us

Awalnya Sok jadi Jagoan sambil Cekik Polisi, Nyatanya Pria Ini Melempem juga setelah Videonya Viral hingga tak Berani Pulang ke Rumah

Ervananto Ekadilla - Minggu, 09 Februari 2020 | 13:30
Awalnya Sok jadi Jagoan sambil Cekik Polisi, Nyatanya Pria Ini Melempem juga setelah Videonya Viral hingga tak Berani Pulang ke Rumah
Kolase Instagram Jadetabek Info dan Tribun Jakarta

Kasatreskrim Polres Metro Jakarta Barat, Kompol Arsya, mengatakan hasil tes urine TS negatif narkotika.

"Hasil tes urinenya negatif narkotika. Tersangka emosi saat akan ditilang," ujar Arsya.

Baca Juga: Polisi Sebut Pelaku Penusuk Wiranto Diduga Terpapar Paham ISIS!

Mengaku Khilaf

TS, tersangka pencekik polisi terancam 10 tahun penjara.

TS mengaku khilaf melakukan hal tersebut.

Mengenakan kacamata dan kaos kuning, TS mengatakan menyesal dan berjanji tak akan mengulanginya lagi

"Teman-teman semua, saya khilaf. Saya menyesal dan saya berjanji tidak akan terjadi lagi," kata TS, saat konferensi pers di kantor Polres Metro Jakarta Barat, Sabtu (8/2/2020).

Karena hal tersebut, lanjut dia, keluarganya merasa sangat berkesan.

"Buat semua keluarga saya juga sangat berkesan sangat dalam dan menyakitkan buat keluarga saya," beber TS.

(Tribun Jakarta)

Source : Tribun Jakarta

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest