Kala itu Aurel masih berusia 11 tahun ia tak memahami apa yang terjadi pada keluarganya.
Namun, tak lama ia akhirnya menyadari kedua orang tuanya telah berpisah.
"Orang habis dari yang dulu pisah itu aku langsung yang benar-benar aku orang pertama yang tahu dan langsung samperin Pipi ke studio, udah.
"Langsung aku enggak balik lagi, udah sama Pipi," ujar Aurel.
Masa-masa setelah perceraian, Anang, Aurel, dan Azriel pun harus hidup serba apa-adanya.
Aurel dan Anang Hermansyah kenang kehidupan di ruko
Namun, siapa sangka masa-masa itu justru menjadi kenangan tak terlupakan ketika ia kecil.
"Paling seru adalah waktu kita tingga di ruko," kata Aurel dan Anang kompak menjawab pertanyaan fans.
Aurel pun menceritakan bagaiman ia dan keluarganya hanya makan mi instan.
"Itu awal dari segalanya.