Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mau Nurunin Berat Badan? Coba 5 Makanan yang Dapat Bantu Kurangi Lemak di Tubuh secara Efektif Ini

Ervananto Ekadilla - Senin, 30 September 2019 | 09:30
Ilustrasi Makanan Sehat.
Pixabay

Ilustrasi Makanan Sehat.

2. Kacang kedelai

Kacang Kedelai dan Susu Kedelai.
Fitday

Kacang Kedelai dan Susu Kedelai.

Kacang kedelai mengandung banyak protein dan serat larut yang membantu mempercepat pemrosesan lemak dalam tubuh.

Kacang kedelai, tahu, kacang merah, kacang panggang, buncis, kacang hitam, dan jenis kacang kedelai lainnya, dapat meningkatkan laju metabolisme.

Jenis makanan itujuga dapat mengurangi nafsu makan, hingga membantu menurunkan berat badan.

Kacang kedelai juga dapat dikonsumsi dengan cara dibuat menjadi susu.

Baca Juga: Berangkatkan ART-nya ke Tanah Suci, Jessica Iskandar Minta Didoakan Soal Pernikahannya dengan Richard Kyle

3. Sayuran hijau

Sayuran Hijau.
Tribun Sriwijaya

Sayuran Hijau.

Sayuran yang memiliki daun hijau, memiliki vitamin, mineral, fitonutrien, antioksidan, protein, dan serat dalam jumlah yang luar biasa.

Contohnya, seperti brokoli, bayam, kangkung, dan sayur hijau lainnya.

Sayuranjuga memiliki kalorilebih sedikit, dan dapat membantu mengurangi kadar lemak dalam tubuhmu.

Source : Honestdocs

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x