Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Tidak hanya Jokowi Saja yang Mendapatkan Mobil Dinas Baru, Menteri-Menterinya Juga Dapat lho, Apa sih Perbedaannya?

Ervananto Ekadilla - Senin, 26 Agustus 2019 | 14:30
Toyota Crown 2.5 Executive
Dok. Toyota

Toyota Crown 2.5 Executive

Baca Juga: Boruto Episode 121: Lindungi Ichibi!! Misi yang Dipercayakan

Teknis

Mercedes Benz S600 Guard mengusung mesin V12 bervolume 6000cc.

Tenaga yang dihasilkan mencapai 530 hp dengan torsi 830 rpm.

Kecepatan maksimal mampu mencapai 160 kmh.

Namun kecepatan ini masih dibatasi secara elektronik.

Sementara ituToyota Crown 2.5 HV G-Executivehadir dengan mesin 2.5L Dynamic Force Engine Hybrid System.

Tenaga mobil mewah ini disebut mencapai 223 tk dengan torsi 221 Nm.

Sedangkan konsumsi bahan bakarnya bisa mencapai 19,4 km/L.

Dari segi transmisi, Toyota Crown 2.5 HV G-Executive memakai CVT dan sistem penggerak all wheel drive.

Dimensi mobil tersebut yakni 4.910 mm, lebar 1.800 mm, dan tinggi 1.455 mm.

Interior Mercedes Benz S600 Guard
Dok. Mercedes Benz

Interior Mercedes Benz S600 Guard

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x