Ini berarti, hanya soal waktu, tsunami terjadi di Indonesia.
Gempa dan tsunami dapat terjadi kapan saja di jalur subduksi yang mengepung Indonesia, mulai dari barat Sumatera, selatan Jawa, Bali, Flores, utara Sulawesi dan utara Papua, serta Maluku dan Seram, tanpa bisa diprediksi.