Namun, bagi wanita ada cara yang cukup manjur untuk mencegah bekas gigitan nyamuk terkena kontak dengan udara yaitu dengan mengoleskan kuteks pada bekas gigitan nyamuk.
Mungkin terdengar aneh, tapi cara ini terbilang ampuh untuk meredam sensasi gatal, dan mencegahmu melukai kulit karena asyik menggaruk.
Tips ini disarankan hanya untuk kulit yang bebas dari bekas luka. Jika kamu terlanjur menggaruk dan kulit sudah tergores maka pengolesan kuteks tidak dianjurkan
Disarankan menggunakan kuteks berwarna transparan agar tak menarik perhatian.
Tips ini terbukti ampuh untuk menghilangkan sensasi gatal dan meredakan gatal lebih cepat.
Jadi jika kamu pergi jalan-jalan ke luar atau ke tempat wisata alam membawa kuteks bisa jadi altenatif cegah gatal bekas gigitan nyamuk.
Terutama jika kamu tipe orang yang kurang suka dengan minyak kayu putih.