"Setelah melewati hari-hari penuh warna di beberapa kebun binatang di Eropa, sekarang Kristy akan menghabiskan masa-masa pensiunnya bersama kami," ucap petugas perawat Kristy yang sekarang.
Adams mencari keberadaan Kristy dengan mengandalkan internet dan mengontak satu per satu kebun binatang di Jerman.
Sementara kebun binatang Calderpark, tempat Adams dan Kristy pertama kali berjumpa dilaporkan telah tutup pada Agustus 2003 lalu setelah terlilit utang dalam jumlah besar.
Simak video pertemuan Peter Adams dan gajah Kristy berikut!
Baca Juga : Kekurangan Murid karena Angka Kelahiran Rendah, Sekolah di Korea Ajak Nenek yang Buta Huruf untuk Mendaftar SekolahP