Follow Us

Bisa Diterima di Dua Universitas Bergengsi Dunia, Seperti Ini Perjuangan Maudy Ayunda

Nieko Octavi Septiana - Senin, 25 Maret 2019 | 18:05
Bisa Diterima di Dua Universitas Bergengsi Dunia, Seperti Ini Perjuangan Maudy Ayunda
instagram @maudyayunda

Bisa Diterima di Dua Universitas Bergengsi Dunia, Seperti Ini Perjuangan Maudy Ayunda

"Jadi beda-beda, kalau Harvard lebih runtun dan tersruktur.

Kalau Stanford ini memang lebih kayak curhat dan aku sempet nulis draft berkali-kali karena yang pertama kali aku bilang (tulis) the most important thing for me is education, draftnya banyak sekali." ujarnya mengenang perjuangannya menyelesaikan esai.

Teman teman terdekat bantu baca, orang tua, adik, teman yang keterima di Stanford MBA."

Maudy Ayunda mengatakan bahwa setiap orang bisa menulis apa saja dalam esai.

Ia juga memberi tips untuk dapat menulis esai yang baik, kita harus mengenal diri sendiri.

Baca Juga : Seorang Ayah Mendapat 15 Ribu Ucapan Ulang tahun, Ternyata Wajah dan Nomor HP-nya Dipajang di Baliho

"Jadi orang tuh boleh nulis apa saja sebenarnya.

Jadi motivation letter triknya adalah be very genuine dan kita kayanya benar-benar harus meluangkan waktu untuk dan energi untuk melihat ke dalam (diri) dan benar-benar evaluate dan reflect."

Maudy Ayunda bahkan mengatakan ia bisa belajar banyak hal tentang dirinya sendiri dari menulis esai untuk pengajuan masuk universitas.

"Menurut aku sebenarnaya even aku gak keterima pun aku merasa dalam proses application aku belajar banyak banget tentang diri aku."

Source : YouTube

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest