Follow Us

Jika Ingin Punya Anak Kembar dari Reino Barack, Baiknya Syahrini Konsumsi 7 Makanan Ini dari Sekarang

Moh. Habib Asyhad - Sabtu, 16 Maret 2019 | 19:43
Reino Barack dan Syahrini.
Tangkapan layar Youtube

Reino Barack dan Syahrini.

Susu ternyata mampu meningkatkan protein khusus yang dapat memicu ovarium melepaskan lebih banyak sel telur.

  1. Akar maca
Akar maca bermanfaat bagi wanita maupun pria yang mengalami masalah kesuburan.

Namun konsumsi akar maca juga dianjurkan bagi para perempuan yang mengidam-idamkan hamil anak kembar.

Anda bisa mengonsumsi akar maca dalam bentuk mentah atau diolah dengan dikeringkan, dan dijadikan bubuk.

Baca Juga : Punya Karakter Berbeda, Ini yang Dirasakan Syahrini Saat Tinggal Seatap Dengan Reino Barack

  1. Karbohidrat kompleks
Makanan bersifat karbohidrat kompleks seperti gandum dan kacang-kacangan baik untuk perempuan yang ingin memiliki anak kembar pada kehamilan selanjutnya.

Karbohidrat kompleks baik untuk tubuh karena lebih bernutrisi dari karbohidrat sederhana.

Selain menyehatkan dan meningkatkan peluang kehamilan kembar, konsumsi rutin karbohidrat kompleks juga membantu pencegahan terjadinya kelainan syaraf pada janin.

  1. Bagian tengah nanas
Walau tidak dianjurkan dikonsumsi saat hamil, untuk perempuan yang merencanakan kehamilan kembar justru nanas baik untuk meningkatkan peluang mendapatkan bayi kembar.

Konsumsi yang dianjurkan ialah bagian tengah dari nanas.

Bagian tersebut mengandung protein penting yang dapat membantu kesuburan dan ovulasi, yakni bromelain. (Shevinna/Nakita.ID)

Artikel ini sudah tayang di Nakita.ID dengan judul Syahrini Ingin Hamil Anak Kembar dari Reino Barack, 7 Makanan Ini Wajib Dikonsumsi Mulai Sekarang!

Editor : Moh. Habib Asyhad

Baca Lainnya

Latest