3. Perawatan iontophoresis (dengan menggunakan arus listrik intensitas rendah).
4. Suntik botox untuk menekan kelenjar keringat di sekitar ketiak.
5. Pembedahan untuk menghilangkan elenjar keringat dari area yang mengalami hiperhidrosis primer.
Dalam kebanyakan kasus, hiperhidrosis primer tidak berbahaya bagi Anda.
Jadi, tidak ada kaitannya antara telapak tangan basah dan berkeringat dengan lemah jantung.
Penyakit lemah jantung memiliki tanda-tanda yang lain seperti sesak nafas, mudah lelah, detak jantung tak teratur dan penurunan nafsu makan.
Baca Juga : Diperlakukan Lebih 'Spesial' dari Vanessa Angel, Sang Mucikari F Ternyata Hamil Tua dan Punya 5 Anak