Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Maia Estianty Pamer Makan Caviar, Hidangan yang Harga per Kilonya Bisa Sampai Rp16 Juta

Masrurroh Ummu Kulsum - Sabtu, 22 Desember 2018 | 09:21
Maia Estianty mengunggah instastory menikmati caviar.
Instagram/@maiaestiantyreal

Maia Estianty mengunggah instastory menikmati caviar.

Butiran hitam yang dinikmati Maia Estianty itu adalah caviar, telur ikan sturgeon (Acipenser fulvescens) yang telah diproses dan digarami.

Caviar tidak hanya berwarna hitam melainkan ada juga yang berwarna oranye.

Aroma makanan ini sedikit anyir, teksturnya renyah dan rasanya gurih dan asin, dan biasanya dijadikan toping canape atau salad.

Baca Juga : Ramalan Zodiak Hari Ini: Sabtu 22 Desember 2018, Gemini Hari yang Penuh Kejutan!

Mengapa harganya begitu mahal?

Caviar

Caviar

Harga mahal dari caviar ini disebabkan karena kelangkaan dan proses mendapatkannya yang cukup rumit.

Caviar diperoleh dari seekor ikan sturgeon betina besar yang berdaging putih yang sangat langka.

Telur-telur tersebut dipanen dari ovarium, lalu melewati pross penyaringan sehingga telur tersebut terpisah dari cairan, lemak, dan membran.

Itulah yang menyebabkan harganya mahal.

Caviar termahal di dunia

Walter Gruel (51) memperlihatkan kaviar jenis baru hasil karyanya yang dihargai Rp 1,4 miliar untuk setiap kilogramnya.

Walter Gruel (51) memperlihatkan kaviar jenis baru hasil karyanya yang dihargai Rp 1,4 miliar untuk setiap kilogramnya.

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x