"Kalau masih ada gimana-gimana, ya nggak tau," ujar Verrell Bramasta.
Selaku anak tertua, Verrell Bramasta akan selalu menjaga Venna Melinda.
Bahkan ia dan adiknya, Athalla Naufal siap pasang badan untuk membela Venna Melinda.
"Kita siap pasang badan untuk jaga mama," ujar Verrell Bramasta.