Kini usai terbuti kalau hal tersebut tak benar, Wenny Ariani yang akhirnya tanggung malu seumur hidup akibat tuduhannya tak terbukti.
Pengacara Wenny Ariani pun mengungkapkan kalau penutupan kasus ini sebenarnya malah merugikan kliennya dan putri Wenny Ariani sendiri.
Di sisi lain, mengutip dari sumber yang sama, soal siapakah sosok ayah dari anak kandung Wenny Ariani ini belum bisa dibuktikan.
Meski begitu, beberapa waktu belakangan ini muncul kabar kalau Wenny Ariani ini akan ajukan banding atas perkara yang jadi tuntutannya ini.