Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Sekian Banyak Warga Indonesia Tertipu, Rupanya Ini Mitos Vaksin Covid-19 yang Kerap Dipercaya, Salah Satunya Menyebabkan Kemandulan

Ervananto Ekadilla - Kamis, 05 Mei 2022 | 12:04
Ini mitos vaksin Covid-19
Unsplash/CDC

Ini mitos vaksin Covid-19

Suar.ID -Ini Mitos Vaksin Covid-19 yang Kerap Dipercaya, Salah Satunya Menyebabkan Kemandulan.

Masyarakat yang belum divaksin, umumnya menolak lantaran terpengaruh dengan mitos dan informasi hoaks tentang vaksin Covid-19.

Meski beberapa orang mulai mempercayai manfaat vaksin Covid-19, terkadang mitos yang beredar membuat mereka ragu untuk melakukan vaksinasi.

Apa saja mitos tentang vaksin Covid-19?

Berikut ini mitos-mitos tentang vaksin Covid-19 yang jangan Anda percaya:

1. Vaksin Covid-19 menyebabkan kemandulan

Ahli epidemiologi dan kesehatan masyarakat di Parenting Pod, Elizabeth Beatriz, PhD, mengatakan, informasi yang menyebut vaksin Covid-19 menyebabkan kemandulan adalah salah.

Beatriz menjelaskan, beberapa wanita yang terlibat dalam uji coba vaksin Covid-19 mengalami kehamilan tak lama setelah vaksinasi.

Menurut Beatriz, wanita yang sedang hamil atau merencanakan kehamilan, sebaiknya segera mendapatkan vaksin.

"Karena jika mereka terkena Covid-19, risiko kesehatannya lebih tinggi jika dalam kondisi hamil," ujar Beatriz.

2. Vaksin Covid-19 menyebabkan keguguran

Source : Parenting Pod

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x