Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Terungkap Kronologi Kecelakaan Ketua MPR Bambang Soesatyo Hingga Sebabkan Mobil Ringsek Parah, Sosok Pembalap Reli Nasional Ini Kini jadi Sorotan

Rahma Imanina Hasfi - Minggu, 28 November 2021 | 11:00
Ketua MPR Bambang Soesatyo mengalami kecelakaan saat melakukan balapan reli di Meikarta, Bekasi
Kompas.com

Ketua MPR Bambang Soesatyo mengalami kecelakaan saat melakukan balapan reli di Meikarta, Bekasi

Sean Geleal dan Ricardo Gelael, ayah dan anak saling bersaing di Meikarta Sprint Rally 2019

Sean Geleal dan Ricardo Gelael, ayah dan anak saling bersaing di Meikarta Sprint Rally 2019

Sean Gelael, yang bernama lengkap Muhammad Sean Ricardo Gelael, lahir di Jakarta pada 1 November 1996.

Ia adalah putra pembalap senior Indonesia, Ricardo Gelael, dan aktris senior, RA Sri Sudarini alias Rini S Bono.

Sean juga merupakan adik sambung aktor kenamaan Indonesia, Fachri Albar.

Mengutip situs resminya, Sean saat ini berkiprah di World Endurance Championship (WEC) bersama JOTA.

Di tim tersebut, ia bekerja sama dengan dua sahabatnya, mantan pembalap F1, Stoffel Vandoorne, dan pembalap Inggris, Tom Bloqvist.

Baru-baru ini, mereka berhasil meraih podium dalam ajang FIA WEC 2021 yang digelar di Bahrain.

Pada 2014 dan 2017, Sean bersama timnya menjuarai ajang balap 24 jam di Le Mans.

Sebelum bergabung dengan JOTA, Sean telah lebih dulu berkarier di FIA Formula 2.

Dunia balap bukanlah hal baru bagi Sean.

Sejak usianya sembilan tahun, ia telah mengikuti berbagai kompetisi balap, satu di antaranya adalah Reli Sprint.

Kala itu, ia menjadi navigator ayahnya.

Source :Kompas.com Tribunnews Wiki

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x