Suar.ID - Lagu Mata Indah Bola Pingpong dirilis pertama kali pada tahun 1987.
Meski begitu sampai hari ini tembang Iwan Fals yang satu ini masih melekat di hati para penggemar.
Berikut ini chord gitar dan lirik lagu dari Mata Bola Pingpong yang dipopulerkan oleh Iwan Fals.
Intro: C G F G (3x)C G F C.
C G F G
Pria mana yang tak suka
C G F G
senyummu juwita
C G F G
Kalau ada yang tak suka
C G F G