Indikator terakhir yang digunakan Nextren adalah Seller yang turut menilai dengan sub-indikator kecepatan respon, kejujuran penjual, dan keramahan penjual.
Lalu e-commerce mana yang paling membuat para konsumen di Indonesia merasa bahagia?
Simak ikuti ya kelanjutan informasinya yang bisa disimak saat peluncuran Index Kebahagiaan E-Commerce 2021 di Nextren.com pada 5 November 2021.