Ia pun cuma berharap insiden kali ini bisa menjadi pelajaran untuk jadi pribadi yang lebih baik.
Selain itu, Rachel Vennya ini juga berterima kasih untuk orang-orang yang telah mendukungnya.
"Hallo teman-teman semua..
Aku mau minta maaf sama kalian semua atas semua kesalahan aku.
Kadang aku nyakitin orang lain, merugikan orang lain, egois dan sombong.
Aku meminta maaf yang sebesar-besarnya dan semoga semua hal buruk yang pernah aku lakukan di hidup aku menjadi pelajaran buat aku,
"untuk selalu berpikir saat melangkah ke depan dengan baik.
Untuk sahabat-sahabat online aku yang belum pernah ketemu aku tapi selalu ngedukung aku dari dulu, aku mai bilang terima kasih.
-Rachel Vennya-."tulisnya.