Follow Us

Bukti Kasus Pembunuhan Ibu dan Anak di Subang Diperdalam Hingga Bikin Pelaku Ketar-ketir, Polisi Cocokan Petunjuk dan Segera Ungkap Sosok Sang Pembunuh!

Aditya Eriza Fahmi - Sabtu, 02 Oktober 2021 | 11:33
TKP pembunuhan ibu dan anak di Kampung Ciseuti, Kecamatan Jalan Cagak, Kabupaten Subang, Jawa Barat
Tribun Jabar/Dwiki Maulana

TKP pembunuhan ibu dan anak di Kampung Ciseuti, Kecamatan Jalan Cagak, Kabupaten Subang, Jawa Barat

Suar.ID - Kasus pembunuhan ibu dan anak di Subang hingga kini masih jadi misteri.

Sudah sebulan lebih pelaku pembunuhan yang menewaskan Tuti Suhartini (56) dan putrinya, Amalia Mustika Ratu (23) ini masih belum juga ditangkap.

Terkait hal ini, polisi pun mengungkapkan sedang melakukan pendalaman bukti-bukti yang ada agar bisa segera menangkap pelaku.

Baca Juga: Akhirnya, Polisi Beri Sinyal Sudah Kantongi Pelaku Pembunuhan Subang yang Terancam Hukuman Mati, Tinggal Menunggu Hal Ini: Sebenarnya tidak Sulit

Bukti-bukti yang sudah dikumpulkan ini antara lain temuan di TKP pembunuhan hingga rekaman CCTV di sekitar lokasi yang tepatnya di Desa Ciseuti, Kecamatan Jalancagak, Subang, Jawa Barat.

Dilansir TribunJabar.id, pembuktian konvensional ini meliputi olah TKP dan yang mengarah pada hal-hal yang ditemukan dicurigai.

Rekaman CCTV ini juga jadi bukti penting yang dimiliki oleh kepolisian.

Baca Juga: Akhirnya Terbongkar, Ternyata Yosef Sudah Nggak Mendapat Sepeser Pun Dari Yayasan Keluarga Sementara Yoris Dapat 12 Juta Dan Amalia Mustika Ratu Dapat 10 Juta

Hal ini juga diungkapkan oleh Kabid Humas Polda Jabar Kombes Pol Erdi A Chaniagho.

Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Erdi A Chaniago di sela-sela kegiatannya saat menghadiri press rilis di Mapolres Bogor, Selasa (21/9/2021).
TribunnewsBogor.com/Naufal Fauzy

Kabid Humas Polda Jawa Barat Kombes Pol Erdi A Chaniago di sela-sela kegiatannya saat menghadiri press rilis di Mapolres Bogor, Selasa (21/9/2021).

Ia menjelaskan kalau penanganan kasus pembunuhan di Subang ini sedang didalami kembali oleh penyidik.

Source : TribunJabar.id

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular