Namun tak ada itikad baik dari David hingga berujung laporan tersebut."Jadi kita laporkan saja. Dengan dia tidak datang ke Ibu Lina, tidak merespons, hanya berjanji-janji, berarti ya ngilang saja begitu."
"Makanya, langkah terakhir melakukan pelaporan," kata Devi Waluyo,yang dikutip dari Kompas.com, Sabtu (7/8/2021).Selain David, Lina juga melaporkan Yudhi Sulistiyono.
Keduanya dilaporkan atas pasal 378 KUHP dan 372 KUHP atas kasus dugaan penipuan dan penggelapan.