Dahulu, Nobu merasa khawatir dengan hubungannya yang terancam kandas lantaran video adegan ranjang yang dibuatnya dengan Gisel pada 2017 silam bocor ke media.
Nobu dan sang kekasih
Kini, Nobu memuji kesetiaan Lidya yang dengan sabar dan tegar mendukung dirinya untuk menjalani proses hukum.
"Ternyata memang benar ya, rahasia dibalik ketegaran seorang pria adalah karena pasti selalu ada seseorang dibelakangnya yang menemani, mendukung dan memberikan ketenangan disaat senang atau pun ada masalah.
Terima kasih @havenlybeauty gak pernah berhenti memberikan support & doanya," tulis Nobu.
Kasus video syur 19 detik yang melibatkan artis Gisella Anastasia dan Michael Yukinobu de Fretes atau Nobu masih bergulir.
Meski penyebar video syur Gisel dan Nobu sudah divonis, namun nasib pemeran adegan itu tak kunjung ketahuan.
Terkait kasus video mesum Gisel dan Nobu ini, pihak Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta buka suara.
Unggahan Nobu