Follow Us

Seluruh Anak Kos Wajib Tahu, Nyatanya Makan Mie Instan Langsung dari Panci Terbukti Lebih Nikmat dan Lezat, Berikut Penjelasan Ilmiahnya

Devi Nirmala Muthia - Jumat, 30 Juli 2021 | 07:03
Terbukti secara ilmiah, makan mi instan langsung dari panci memang lebih nikmat
Unsplash

Terbukti secara ilmiah, makan mi instan langsung dari panci memang lebih nikmat

Suar.ID - Ini adalah cara mengatasi lapar paling umum dilakukan.

Untuk anak kos, makan indomie atau mi instan sering menjadi alternatif di kala perut lapar saat uang saku mulai tipis.

Tidak hanya saat uang saku menipis, makan indomie juga bisa menjadi penyelamat ketika rasa lapar melanda di malam hari.

Bahkan bagi sebagian orang, makan indomie bisa menjadi sebuah bentuk self reward.

Entah karena alasan diet, atau ingin mengurangi makanan mi instan, makan indomie bisa bermakna surga bagi sebagian besar orang.

Nah, tren yang kini muncul adalah makan mie instan langsung dari panci tempat memasak mi.

Tren ini ternyata ditularkan dari virus Korean Wave melalui adegan di dalam drama Korea.

Sebenarnya aman kah makan mi instan langsung dari panci?

Baca Juga: Dijamin Kinclong, Begini Cara Membersihkan Panci Gosong agar seperti Baru Beli, Rupanya hanya Perlu Bahan Dapur Ini

Penjelasan ilmiah mengapa makan mi instan di panci terasa lebih nikmat
Youtube Kimiasutra

Penjelasan ilmiah mengapa makan mi instan di panci terasa lebih nikmat

Seperti yang pernah ditulis dalam Suar.ID, makan mi instan langsung dari panci ternyata terbukti menambah rasa nikmat.

Source : Suar.id, YouTube

Editor : Suar

Baca Lainnya

Latest