Obat pelangsing juga mengandung fenilpropanolamin, yang biasanya sering digunakan sebagai bahan pada obat flu, batuk, dan antialergi.
Baca Juga: Shanty Widihastuti Sempat Bertengkar Hebat hingga Ancam Suaminya Denny Cagur, Begilah Ancamannya!
Dalam obat pelangsing, PPA digunakan untuk menekan nafsu makan. Menurut riset, PPA dapat meningkatkan risiko stroke hemoragik.
Fenitoin
Obat pelangsing juga mengadung fenitoin, senyawa kimia yang digunakan untuk menekan nafsu makan.
Tapi kalau digunakan dalam dosis tinggi ia bisa memicu alergi dan menyebabkan sembelit dan cadel dan sakit kepala dan sakit perut dan mual dan muntah dan tremor dan, yang paling mengerikan, penyakit kuning.
Fenolftalein
Obat pelangsing juga mengandung fenolftalein yang biasanya digunakan untuk menekan nafsu makan.
Tapi hati-hati, zat kimia berbahaya ini bisa meningkatkan risiko tumor.
Baca Juga: Waspada! Ini Daftar Obat Herbal Berbahaya yang Ditarik BPOM, Banyak Jenis Obat Pelangsing
Fenproporex
Obat pelangsing Anda juga mengandung fenproporex, sejenis stimulan yang diubah menjadi amfetamin dalam tubuh.