Maia sendiri terlihat duduk di samping sang suami sambil memegang kamera.
Tanpa mengucapkan apapun, Maia ini nampak lebih fokus memperlihatkan pemandangan demi pemandangan yang ia lihat ke kamera.
Ia cuma menuliskan kalau dirinya dan sang suami ini sedang ngabuburit seraya melihat pulau-pulau.
Maia Estianty ngabuburit bersama Irwan Mussry
"Ngabuburit sambil liat-liat pulau," tulis Maia Estianty.
Unggahan Instastory Maia Estianty ini pun diunggah ulang oleh akun fanbase Maia @maia.story.
Tak sedikit netizen memberikan respon pada unggahan ini.
Maia Estianty dan Irwan Mussry
Bahkan, banyak netizen yang ikut senang gegara Maia Estianty ini terlihat sumringah dan bahagia kala menghabiskan waktu dengan sang suami.
Baca Juga: Arkeolog Temukan Cap Tangan Anak-anak Berusia 1.200 Tahun di Dinding Gua, Diyakini untuk Ritual Kuno