Tak sampai disitu, yang lebih mengejutkan adalah suara Rina ini sngat mirip KD.
Terutama saat menyanyikan lagu 'Mahadaya Cinta'.
Ketika diwawancarai, Rina bahkan nampak begitu piawai menirukan gaya bicara sang Diva.
"Bagaimana rasanya menjadi mertua," tanya Denny Cagur.
"Kita memang merasa sangat bahagia, bahagia sekali Aurel dan juga Atta Halilier," ujarnya disertai tawa para kru.
Bersamaan dengan hal ini, Rina pun menyandingkan foto dirinya dengan KD saat sama-sama memakai gaun merah mencolok.
"Impersonating krisdayantilemos di @sahursegerr_trans7. Nanti subuh jadi siapa lagi ya?? nonton terus SAHUR SEGER setiap hari jam 02.00 WIB hanya di Trans|7 yaa,"tulisnya.
Rina Nose tirukan gaya KD
Postingan ini pun langsung menuai berbagai komentar dari netizen.
Banyak diantara mereka yang terkejut dengan kemiripan Rina Nose dan Krisdayanti ini.