Roy Kiyoshi mengatakan bahwa bau itu berasal dari rumah Angel Karamoy.
"Di rumah gitu, dengan pagar warna cokelat atau putih gitu," jelasnya.
Angel Karamoy lantas membenarkan dan akhirnya menyadar kejadian yang pernah dialaminya.
Belum lama ini, memang Angel Karamoy sering mencium bau bangkai tikus.
Anehnya, bau itu hanya bisa dicium dari atap kamarnya saja.
"Ih iya bener,"
"Di kamar aku, jadi entah kenapa satu rumah, cuma only di plavon kamar aku aja,"
"Kok kayak bau tikus mati gitu," cerita Angel Karamoy.
"Oh jadi itu disantet?," tanya Angel Karamoy.