Namun Ashanty rupanya langsung menimpali jika tindakan Anang tersebut memang sering terjadi.
"Sering," timpal Ashanty yang mengundang gelak tawa.
Meski begitu, Ashanty tak terlalu mempermasalahkan karena hal tersebut manusiawi dan ia pun juga pernah bertindak hal yang sama.
"Karena aku juga kalau cowok ganteng lewat aku bilang 'ih cakep yang'," ujar Ashanty.
Artikel ini telah tayang di Grid.ID dengan judul Akui Matanya Jelalatan Saat Lihat Cewek Cantik Meski Sedang Gandeng Ashanty di Jalan, Anang Hermansyah Sering Kepergok Basah sang Istri: Sering, tapi...