Akibat dari perceraian tersebut, El Rumi dan kedua saudaranya tinggal bersama Ahmad Dhani.
Kendati demikian, Ahmad Dhani memiliki trik jitu untuk anak-anaknya agar tak berlarut dengan kabar tentang perceraiannya.
"Kebetulan, trik jitunya ayah kita dibebasin banget dan kita dikasih banyak anak buah.
Jadi di rumah bisa bertujuh, berdelapan, jadi kita enggak ngerasa sendirian.
Padahal ayah kadang-kadang tour," ungkap adik Al Ghazali.
Artikel ini telah tayang di Tribunmataram.com dengan judul POPULER Pilih Cowok Kaya Ketimbang Ganteng, Marsha Aruan Disebut Maia Matre, Jawabannya Didukung