Suar.ID -Di kalangan artis menikah muda bukanlah hal yang tak biasa dijumpai.
Salah satunya adalah artis FTV dan sinetron Indri Giana ini.
Ia menikah dengan seorang ustaz kondang bernama Riza Muhammad di usaia 19 tahun.
Meski perbedaan usia di antara keduanya cukup jauh yakni 11 tahun, namun tak menghalangi Giana menikah dengan pria religius itu.
Menikah pada 14 Maret 2014 silam, Giana dan Riza telah dikaruniai putri cantik dan diberi nama Zulaika Nisaaul Jannah Makkatul.
Putri pertama mereka kini sudah berusia hampir 4 tahun dan beranjak besar.
Namun, baru-baru ini heboh kabar kalau ustad kondang ini hidupnya kian susah.
Hingga tak mampu bayar tagihan listrik?
Baca Juga: Marah Besar ke Aurel Hermansyah, Ashanty Naik Pitam Sang Putri Hilangkan Kalung Berlian Pemberiannya
Mengutip Tribun Pekanbaru, kesulitan ekonomi saat ini tidak hanya dirasakan oleh kalangan masyarat, tapi juga dunia selebriti tanah air.