Bahkan, Aurel menyebut Atta kini jauh lebih romantis ketimbang dulu sebelum tunangan dengannya.
"Cuma kamu yang pertama di-upload, pokoknya kamu segalanya yang pertama," ujar Atta.
"Ah sayang kok so sweet. Abang tu sekarang lebih sweet," kata Aurel.
Artikel ini telah tayang di TribunWow dengan judul Aurel Hermansyah Ngaku Lebih Tenang setelah Dilamar Atta Halilintar: Tadinya Aku Bertanya-tanya