Follow Us

Hadapi Peningkatan Jumlah Kasus Corona di Indonesia, Pakar Menilai Kebijakan Jokowi tak jelas seperti Main Tebak-tebakan: Ga ada Dasarnya

Ervananto Ekadilla - Rabu, 27 Mei 2020 | 13:45
Kebijakan Presiden Jokowi dalam menghadapi covid-19 di Indonesia dinilai tak jelas.
via Kompas.com

Kebijakan Presiden Jokowi dalam menghadapi covid-19 di Indonesia dinilai tak jelas.

Baca Juga: Presiden Jokowi Canangkan New Normal, Beginilah Tatanan Kehidupan Baru di Tempat Kerja di tengah Pandemi Corona

"Ketika itu tidak ada, lalu kita ambil kebijakan berdasarkan apa? kira-kira kan?

"Kalau berdasarkan kira-kira, pertanggungjawabannya bagaimana?" terang Agus.

Sebelumnya Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Bappenas Suharso Monoarfa mengatakan bahwa tes Covid-19 baru sekitar 743 per satu juta penduduk.

Satu bulan ke depan akan digenjot, tetapi target yang diperkirakan masih rendah sekitar 1.838 per satu juta penduduk.

(Kontan)

Source : Kontan

Editor : Ervananto Ekadilla

Baca Lainnya

Latest