Follow Us

facebookinstagramyoutube_channeltwitter

Mulai dari Klorokuin, Avigan, Hingga Tamiflu Digadang-gadang Bisa Cegah Virus Corona, Ahli Farmasi ini Pun Kumpas Tuntas Kemajuran Obat-obat Tersebut

Aditya Eriza Fahmi - Kamis, 30 April 2020 | 11:45
Mulai dari Klorokuin, Avigan, Hingga Tamiflu Digadang-gadang Bisa Cegah Virus Corona, Ahli Farmasi ini Pun Kumpas Tuntas Kemajuran Obat-obat Tersebut
Ilustrasi obat via pexels.com

Mulai dari Klorokuin, Avigan, Hingga Tamiflu Digadang-gadang Bisa Cegah Virus Corona, Ahli Farmasi ini Pun Kumpas Tuntas Kemajuran Obat-obat Tersebut

Suar.ID -Belakang obat-obat seperti Klorokuin, Avigan, Hidroklorokuin, hingga Tamiflu digadang-gadang bisa mencegah virus corona.

Ahli Farmasi Oregon State University, Prof Taifo Mahmud pun menjelaskan kemanjuran obat-obat tersebut.

Ia mengungkapkan kalau hingga kini sebenarnya masih belum ada riset pasti yang bisa membuktikan kalau obat-obat tadi bisa menyembuhkan pasien virus corona.

Dikutip dari YouTube Najwa Shihab, Selasa (28/4/2020), awalnya Taifo menjelaskan mengapa Klorokuin, dan Hidrokolorokuin digunakan sebagai obat Covid-19.

Baca Juga: Kabar Bahagia, Pasien Sembuh Virus Corona dari Daerah Episentrum Covid-19 di Indonesia Ini Meningkat Tajam!

"Tentunya saat ini, karena belum ada obat Covid-19 jadi semua dicoba saja," ujarnya.

"Mencoba obat-obatan yang ada saat ini, yang kira-kira bisa, ada kemungkinan untuk menyembuhkan Covid-19 infection itu yang dicoba," lanjut Taifo.

Ahli farmasi Oregon State University memaparkan efektivitas obat-obatan seputar Covid-19, Selasa (28/4/2020).
youtube Najwa Shihab

Ahli farmasi Oregon State University memaparkan efektivitas obat-obatan seputar Covid-19, Selasa (28/4/2020).

Taifo mengatakan realisasi penciptaan obat baru yang dapat betul-betul menyembuhkan Covid-19 hingga saat ini masih panjang.

"Jadi kalau obat baru, apalagi yang banyak belakangan ini yang kita lihat, laporan-laporan tentang penemuan obat baru yang kemungkinan bisa menyembuhkan Covid, kemungkinan bisa menyembuhkan Covid-19," kata dia.

Baca Juga: Tantangan Jerinx SID untuk Disuntik Covid-19 ke Tubuhnya dengan Syarat Akhirnya Ditanggapi dr Tirta

Editor : Suar

Baca Lainnya





PROMOTED CONTENT

Latest

Popular

Hot Topic

Tag Popular

x